Beckham Siap Lakoni Debut Lawan Marseille
Editor Bolanet | 24 Februari 2013 14:00
Setelah debutnya tertunda saat PSG melawan Sochaux, mantan andalan Real Madrid dan Manchester United ini berharap diturunkan saat menghadapi rival terberat PSG itu.
Saya telah memainkan banyak pertandingan penting sepanjang karir saya, seperti pertandingan AC Milan melawan Inter, Real Madrid lawan Barcelona dan Los Angeles Galaxy vs Chivas, kata Beckham seperti yang dikutip situs resmi PSG.
Bagi saya, sangat menyenangkan bisa bermain di setiap pertandingan istimewa, katanya.
Harapan Beckham pun bisa terwujud setelah pelatih PSG, Carlo Ancelotti memberikan lampu hijau kepada pemain berusia 37 tahun tersebut.
Ia sudah siap diturunkan, tapi saya belum bisa mengungkapkan susunan pemain. Ia sudah berlatih dan dalam kondisi fisik dan mental yang bagus untuk bertanding. Ia dalam kondisi bagus kata pelatih berkebangsaan Italia itu. (afp/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Open Play 23 Februari 2013, 13:00
-
PSG Akan Berikan Penghormatan Untuk Ronaldo
Liga Eropa Lain 23 Februari 2013, 06:30 -
"Reputasi Beckham Lebih Baik Dari Skill Sepakbolanya"
Liga Eropa Lain 23 Februari 2013, 05:02 -
Demi Nonton Milan-Barca, Ibra Perbaiki Televisi
Bolatainment 22 Februari 2013, 01:16 -
Berlusconi Mengaku Tertarik Datangkan Verratti
Liga Italia 21 Februari 2013, 03:00
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39