Bayern Sudah Capai Kesepakatan Dengan Juve dan Vidal
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 15:01
Bayern memang sedang mencari gelandang baru setelah melepas Bastian Schweinsteiger ke Manchester United. Vidal dianggap sebagai figur yang cocok untuk menggantikan peran Schweinsteiger di Allianz Arena.
Saya bisa mengkonfirmasi bahwa kami telah mencapai kesepakatan prinsip dengan Juventus dan Vidal, kata Rummenigge kepada wartawan di Cina.
Semua hanya tinggal tes medis dan penandatanganan kontrak yang sebenarnya. Dia akan bergabung dengan Bayern dalam latihan pekan depan, seharusnya semua berjalan lancar.
Vidal sebenarnya bukan incaran baru bagi raksasa Bundesliga tersebut. Bayern sempat mengincar pemain asal Chile tersebut pada tahun 2011 namun pemain yang bersangkutan memilih bergabung dengan Juventus dari Bayer Leverkusen.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilirik Juve, Oscar Enggan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:34 -
Chiellini Tak Tertarik Pindah ke Premier League
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:31 -
Zanetti: Inter Milan Dekati Level Juventus
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:01 -
Xabi Alonso: Vidal Akan Cocok di Bayern Munchen
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 19:54 -
Agen: Draxler Bisa Gabung Juve Hanya dengan 25 Juta Euro
Liga Italia 22 Juli 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39