Barca Pinjamkan Afellay ke Olympiakos
Editor Bolanet | 10 Agustus 2014 23:37
Kontrak Afellay sejatinya hanya tinggal menyisakan satu tahun saja di Camp Nou dan akan bermain di Yunani musim depan seperti rilis yang dikeluarkan lewat situs resmi Barca.
FC Barcelona telah mencapai kesepakatan untuk meminjamkan Ibrahim Afellay ke klub Yunani Olympiakos FC selama musim 2014-15
Affelay didatangkan Blaugrana dari PSV Eindhoven pada tahun 2010 silam. Namun pada 22 September 2011 lalu ia menderita cedera serius yang membuatnya absen dari lapangan hijau sampai April 2012.
Sampai sejauh ini pemain 28 tahun tersebut hanya mengemas 35 laga dari semua ajang kompetisi. Musim depan nampaknya Afellay tak masuk dalam rencana pelatih baru Luis Enrique sehingga harus menerima nasib dipinjamkan ke klub lain.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: HJK 0-6 Barcelona
Open Play 9 Agustus 2014, 23:27 -
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 23:26
-
Sebarkan Bau Busuk, Pique Jadi Target Kemarahan Satu Pesawat
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 23:21 -
Terpilih Jadi Kapten, Messi Bersyukur
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 22:12 -
Barca Siap Kirim Afellay ke Turki Atau Yunani
Liga Spanyol 9 Agustus 2014, 22:07
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39