Bahagia di Monaco, Falcao Beri Sinyal Tolak Chelsea
Editor Bolanet | 13 Desember 2013 04:27
Striker internasional saat ini memang tengah menepi, terhitung sejak 24 November usai timnya menang atas di Ligue 1. Situasi itu memunculkan sejumlah rumor, termasuk soal ketidaknyamanan berada di Monaco.
Saya sangat bahagia di Monaco. Saya tak bermasalah dengan pelatih, tapi hanya dengan paha saya. Kini saya sudah lebih baik dan akan bermain sesegera mungkin, ujar Falcao.
Selain itu, spekulasi mengenai ketertarikan untuk memboyongnya pada bursa transfer Januari mendatang juga tak henti berkembang. Akan tetapi dengan kontrak yang dimilikinya, Falcao berusaha menghormati komitmen bersama Monaco.
Memang ada banyak spekulasi mengenai saya, tetapi saya punya kontrak selama lima tahun dan saya juga bahagia di sini, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Ashley Cole Belum Habis
Video Unik 12 Desember 2013, 23:48 -
Lolos 16 Besar, Mourinho Inginkan Reuni Dengan Drogba
Liga Champions 12 Desember 2013, 18:42 -
Kepingan Fakta Menarik Chelsea vs Steaua
Editorial 12 Desember 2013, 14:05 -
Rekor Unik Schwarzer Warnai Kemenangan Chelsea
Liga Champions 12 Desember 2013, 14:01 -
Lolos, Mou Masih Ogah Sebut Chelsea Favorit
Liga Champions 12 Desember 2013, 12:58
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39