Badstuber Absen Hingga Akhir Musim
Editor Bolanet | 2 Desember 2012 22:00
Babak pertama belum berakhir, Bayern sudah harus menarik Badstuber akibat cedera setelah berbenturan dengan pemain Dortmund, Mario Gotze.
Seusai pertandingan, pihak Bayern pun melakukan sejumlah pemeriksaan dan hasilnya pun sungguh mengejutkan. Mereka menyatakan bahwa tidak akan bisa memperkuat Bayern maupun timnas hingga akhir bulan Mei 2013.
Holger Badstuber mengalami cedera ligamen yang cukup parah dan sepertinya dia akan absen hingga enam bulan, bunyi pernyataan resmi Bayern Munich.
Kondisi ini tentu saja sangat buruk bagi tim berjuluk FC Hollywood dan juga timnas Jerman. Pasalnya, pemain 23 tahun ini juga baru saja sembuh dari cedera otot 10 hari yang lalu. (espn/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 1 Desember 2012, 06:43
-
Gotze: Dortmund Masih Bisa Susul Bayern
Liga Eropa Lain 30 November 2012, 14:40 -
Musim Depan, Juventus Gaet Lewandowski?
Liga Italia 30 November 2012, 12:46 -
Video: Aksi Vandal Suporter Dortmund di Allianz Arena
Open Play 28 November 2012, 13:30 -
Dortmund Tidak Berniat Jual Lewandowski
Liga Eropa Lain 27 November 2012, 03:38
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39