Arsenal Gagal Dapatkan Bernard Karena Tak Punya Uang
Editor Bolanet | 8 Mei 2014 21:49
Arsenal memang sempat melayangkan tawaran untuk membeli Bernard saat masih bermain di Atletico Mineiro pada musim panas lalu. Pada akhirnya pemain asal Brasil ini memilih bergabung bersama jawara Ukraina dengan deal 20 juta Pounds.
Kami mendapat tawaran dari dan menurut presiden Atletico, Arsenal juga tertarik tapi mereka tak punya uang. Semua terjadi disaat Eropa sedang menghadapi krisis finansial serius. Saat banyak tawaran datang dari sejumlah tim yang sanggup membayar saat itu juga cuma Shakhtar, ujar Bernard kepada majalah FourFourTwo.
Bernard sendiri masuk ke dalam skuat yang akan dibawa Luiz Felipe Scolari bertarung di Piala Dunia 2014. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby London dan Milan Buat Klinsmann Ngeri
Liga Inggris 7 Mei 2014, 12:36 -
Minat Liverpool Pada Onazi Tak Bertepuk Sebelah Tangan
Liga Inggris 7 Mei 2014, 10:46 -
Liverpool, Arsenal, Tottenham Saling Sikut Berebut Remy
Liga Inggris 6 Mei 2014, 11:13 -
Adebayor Ingin Sherwood Tetap Latih Tottenham
Liga Inggris 6 Mei 2014, 01:10 -
Barca Segera Bergerak Gaet Lloris
Liga Spanyol 4 Mei 2014, 21:49
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39