Allofs: Ada Tawaran Bagus, De Bruyne Bisa Pergi
Editor Bolanet | 24 Agustus 2015 18:53
Kepada Sport 1, Allofs berkata, Saya ingin berusaha untuk membuatnya tetap bertahan di sini, tapi kami juga tidak menutup kemungkinan jika ada penawaran serius,
Kami akan berdiskusi dan membuat sebuah keputrusan. ujar Allofs.
Di sisi lain, pelatih Wolfsburg, Dieter Hecking mengaku jika dirinya ingin pemain 24 tahun itu bertahan. Kami masih mencoba semua yang kami bisa. Kami ingin Kevin bertahan. Itulah prioritas utama kami, ucap Hecking.
Sejak datang dari Chelsea pada bulan Januari 2014 lalu, De Bruyne menjelma menjadi pemain penting di Wolfsburg. Dia bahkan sukses menjadi pengumpul assist terbanyak di sepanjang Bundesliga musim lalu dengan jumlah 22 assist.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pep Enggan Tepis Kabar Muller ke MU
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 03:20 -
Mourinho: De Bruyne Merengek Minta Dijual
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 02:20 -
Guardiola Yakin Douglas Costa Semakin Bersinar
Liga Eropa Lain 23 Agustus 2015, 01:04 -
Guardiola Akan Beri Kesempatan Pemain Muda Bayern
Liga Eropa Lain 22 Agustus 2015, 03:40 -
50 Juta Pounds, De Bruyne Segera ke City
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2015, 20:47
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39