Ada Bayern Dalam Daftar Peminat Ronaldo
Dimas Ardi Prasetya | 19 Juni 2017 18:26
Bola.net - - Raksasa Bundesliga Bayern Munchen dikabarkan ikut masuk dalam perburuan superstar Real Madrid, Cristiano Ronaldo.
Superstar asal Portugal tersebut sebelumnya dikabarkan tidak mau lagi memperkuat Madrid pada musim depan. Hal tersebut tidak lepas dari tudingan dari pemerintah Spanyol bahwa ia menggelapkan pajak di sana.
Pihak Madrid sendiri berusaha untuk membantu Ronaldo mengatasi masalah ini dengan sepenuh tenaga. Namun rumor-rumor terkait masa depan CR7 sudah kadung bermunculan.
Manchester United dikabarkan siap memulangkan mantan pemain bintangnya tersebut. Demikian pula dengan rival Setan Merah, Chelsea.
Menurut laporan terbaru dari The Sun, kini Bayern juga berusaha untuk memboyong pemain berusia 32 tahun tersebut. Kabarnya, Carlo Ancelotti berusaha untuk bisa bereuni dengan mantan anak didiknya tersebut.
Kabarnya Bayern akan segera melepas penawaran masif pada Madrid dan Ronaldo. Namun sebagai konsekuensinya, mereka tidak akan lagi mengejar Alexis Sanchez dari Arsenal.
Meski demikian, MU sendiri masih disebut sebagai kandidat terfavorit untuk memulangkan Ronaldo. Selain karena adanya sosok Jose Mourinho, CR7 sendiri juga pernah mengakui bahwa ia masih mencintai Setan Merah.
Gosip Transfer Lainnya:
- Barcelona Dipastikan Bakal Pulangkan Deulofeu
- Hodgson: City Bukan Opsi untuk Ronaldo
- Eks Chelsea Ragu Ronaldo Akan Kembali ke MU
- Sampdoria Tertarik Pulangkan Ogbonna ke Italia?
- Ramos Yakinkan Ronaldo Agar Bertahan
- Inikah Suksesor Ronaldo di Real Madrid?
- Sebelum Beli, Conte Diminta Jual Pemain Dulu
- PSG Masuk Dalam Perburuan Belotti?
- Tinggalkan PSG, Verratti Ancam Mogok Latihan
- Arsenal Unggul Dalam Perburuan Lacazette
- Inter Milan Tak Lanjutkan Perburuan Tete?
- Mbappe Cuma Ingin ke Real Madrid
- Madrid Pasang Harga Fantastis untuk Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Perintahkan Agennya Untuk Wujudkan Comeback ke MU
Liga Champions 18 Juni 2017, 23:16 -
Terima Banyak Pujian, Asensio Tidak Mau Lupa Diri
Liga Inggris 18 Juni 2017, 21:15 -
Ancelotti Juga Minta Dibelikan Ronaldo
Liga Champions 18 Juni 2017, 20:16 -
Cegah Morata ke MU, Chelsea Siapkan 70 Juta Pounds
Liga Inggris 18 Juni 2017, 19:28
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39