Kiper Timnas Rusia Akhiri Panggung Internasional
Editor Bolanet | 28 Agustus 2012 12:10
Dalam sebuah statemen resminya di situs federasi sepak bola Rusia, penjaga gawang Zenit St Petersburg itu menyebut alasan utama ia mundur adalah ingin meluangkan lebih banyak waktu bagi anak-anaknya.
Ini adalah sebuah keputusan sulit, untuk menyudahi karier internasional saya. Tetapi ini adalah keputusan yang paling sesuai untuk keluarga saya, ungkap Malafeev.
Saat ini Malafeev harus menghidupi dua orang anaknya seorang diri sejak Maret 2011 silam, setelah sang Istri, dinyatakan meninggal dalam sebuah kecelakaan mobil.
Hingga berakhirnya karier internasional, Malafeev telah mencatatkan 28 caps internasional, serta bermain di tiga kejuaraan Eropa terakhir bersama Rusia. (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muamba Akhirnya Putuskan Gantung Sepatu
Liga Inggris 16 Agustus 2012, 15:03 -
Thomas Sorensen Juga Pensiun Dari Timnas Denmark
Piala Eropa 8 Agustus 2012, 10:33 -
Christian Poulsen Undur Diri Dari Timnas Denmark
Liga Eropa Lain 7 Agustus 2012, 11:06 -
Bima Sakti, Legenda Dan Kapten Merah Putih
Bola Indonesia 6 Agustus 2012, 23:18 -
Alasan Keluarga, Pierre Njanka Pensiun
Bola Indonesia 8 Juli 2012, 22:00
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39