Gerard Datang, LA Galaxy Menang Telak
Editor Bolanet | 5 Juli 2015 16:55
Saya tidak sabar untuk segera memakai sepatu sepak bola dan bermain di hadapan kalian semuanya.
Sepanjang hidup saya, saya tinggal dan bermain hanya di Liverpool. Tapi ini adalah tempat yang bagus bagi saya dan menikmati sepak bola, dan semoga saya bisa menambah koleksi trofi saya. kata Gerrard dikutip Sky Sports.
Gelandang 35 tahun itu diharapkan bisa melakoni debut dalam lanjutan MLS, pada 18 Juli mendatang. Di hari itu, Galaxy akan menggelar pertandingan bertajuk California Clasico melawan San Jose Earthquakes.
Galaxy sendiri pada akhirnya memenangkan pertandingan kontra Toronto itu dengan skor 4-0. Mantan striker Liverpool, Robbie Keane mencetak hattrick dan satu gol lainnya dipersembahkan oleh Sebastian Lletget. [initial]
Seputar MLS
- Ini Petunjuk Kuat Pirlo Akan ke New York City FC
- Wow! Rayakan Gol di Pinggir Lapangan dengan Gergaji Mesin
- Lampard Datang, New York City FC Kalah
- Steven Gerrard Sudah Tiba di Amerika
- Lampard Ternyata Tak Cuma Diminati City
- Gerrard Diyakini Masih Bisa Berikan Kontribusi Besar Pada Galaxy
- Pelatih LA Galaxy: Gerrard Akan Menikmati Pengalamannya di MLS
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Komentari Firmino, Babel Jilat Ludah Sendiri
Liga Inggris 4 Juli 2015, 21:48 -
Gerrard Bantah Tinggalkan Liverpool Karena Ingin Santai
Liga Inggris 4 Juli 2015, 18:10 -
Rodgers Tentukan Semua Belanja Pemain Liverpool
Liga Inggris 4 Juli 2015, 17:50 -
Ayre: Liverpool Bisa Terus Belanja Pemain Berkualitas
Liga Inggris 4 Juli 2015, 17:30 -
Gerrard Tolak Banyak Klub Demi LA Galaxy
Liga Inggris 4 Juli 2015, 07:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39