Empat Bintang Brasil Premier League Menuju Copa America 2015
Editor Bolanet | 6 Mei 2015 05:12
Selain Felipe Luis dan Willian dari Chelsea, Philippe Coutinho (Liverpool) dan (Man City), terdapat pula trio defender PSG. Mereka adalah David Luiz, Thiago Silva dan Marquinhos.
Sementara itu gelandang Real Madrid yang menjelma menjadi pemain penting dengan status pinjaman di Porto, Casemiro juga ada dalam skuat. Begitu pula dengan bintang Shakhtar Donetsk, Douglas Costa.
Di lini depan terdapat nama pemain senior, yang bermain untuk Santos. Secara total ada empat pemain yang berasal dari liga Brasil, dua pemain yang memperkuat tim-tim di Asia dan sisanya merumput di Eropa.
Berikut skuat Brasil untuk Copa America 2015.
: Jefferson (Botafogo), Diego Alves (Valencia), Marcelo Grohe (Gremio).
: David Luiz, Marquinhos, Thiago Silva PSG), Miranda (Atletico Madrid), Fabinho (AS Monaco), Marcelo (Real Madrid), Filipe Luís (Chelsea), Danilo (Porto).
Tengah : Luiz Gustavo (Wolfsburg), Fernandinho (Man City), Elias (Corinthians), Everton Ribeiro (Al Ahly), Douglas Costa (Shakhtar Donetsk), Willian (Chelsea), Philippe Coutinho (Liverpool).
: Neymar (Barcelona), Diego Tardelli (Shandong Luneng), Robinho (Santos), Firmino (Hofenheim). [initial]
Seputar Copa America 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta Akui Berkembang Pesat di Bawah Asuhan Mourinho
Liga Inggris 5 Mei 2015, 23:53 -
Chelsea Juara, Azpilicueta Bahagia
Liga Inggris 5 Mei 2015, 23:25 -
Neto Tolak Juve, Liverpool Siaga
Liga Inggris 5 Mei 2015, 21:56 -
Hoddle: Chelsea Juara Premier League Karena Efektif Beli Pemain
Liga Inggris 5 Mei 2015, 21:53 -
Hamann Yakin James McCarthy Bisa Gantikan Gerrard di Liverpool
Liga Inggris 5 Mei 2015, 21:30
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39