Zola Bisa Jadi Asisten Pelatih Inter Milan
Gia Yuda Pradana | 5 November 2016 20:00
Bola.net - - Marcelino Toral disebut-sebut sebagai kandiat terkuat pelatih baru Inter Milan. Mantan pemain kreatif Italia Gianfranco Zola dikabarkan bakal menjadi asistennya.
Jika jadi diangkat, mantan pelatih Villarreal asal Spanyol itu akan butuh asisten orang Italia untuk berkomunikasi dengan skuat. Menurut Sky Sport Italia, orang itu adalah Zola.
Sky mengklaim bahwa Inter sudah bertemu dengan Zola. Pengetahuan mantan bintang Napoli dan Parma itu tentang sepakbola Italia jelas jadi salah satu pertimbangan utama.
Zola, yang pernah menangani West Ham, Italia U-16, Watford, Cagliari dan terakhir Al-Arabi, sebenarnya bisa saja menjadi salah satu calon pelatih baru Inter pengganti Frank de Boer. Kemungkinan itu juga ada.
Namun, Zola diyakini lebih tepat sebagai asisten Marcelino di Inter nanti.
Klik Juga:
- Marcelino Terlihat di Rapat Inter Milan
- Rencana Inter Musim Depan: Jose Mourinho!
- Bonucci Merasa Belum Cukup Tangguh Satu Lawan Satu
- Dybala Main Basket, Allegri Marah
- Musim Depan Pato Optimis Milan Kembali ke Eropa
- Pasalic: Tim Muda Milan Akan ke Eropa
- Badelj Ditarget Chelsea dan Milan, Fiorentina Pasang Harga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Bomber Masa Depan Italia Pilihan Inzaghi
Liga Italia 4 November 2016, 23:23 -
Flashback: Roma 5-0 Bologna, Kemenangan Terbesar
Open Play 4 November 2016, 16:03 -
Data dan Fakta Serie A: AS Roma vs Bologna
Liga Italia 4 November 2016, 16:02 -
Prediksi AS Roma vs Bologna 7 November 2016
Liga Italia 4 November 2016, 16:01 -
Flashback: Palermo 0-4 Milan, Hattrick Ibrahimovic
Open Play 4 November 2016, 15:02
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39