Zanetti Sebut Joao Miranda Jantung Pertahanan Inter
Editor Bolanet | 9 Desember 2015 22:39
Untuk sementara ini, Inter Milan memimpin klasemen Serie A dengan jumlah 33 poin setelah menang atas Genoa di pekan 15. Zanetti senang melihat penampilan Inter bersama Roberto Mancini musim ini. JIka harus memilih di antara pemain yang bermain bagus sepanjang musim ini, Miranda adalah pilihan Zanetti.
Jika saya harus memilih salah satu, saya berani mengatakan Miranda adalah jantung dalam tim ini. Dia dan Jeison Murillo bermain sangat baik bersama-sama, ucap Zanetti seperti dikutip Football Italia.
Musim ini, bek 31 tahun yang bergabung dari Altetico Madrid sejak musim panas lalu, bermain 12 kali di Serie A. Setiap kali diturunkan dalam enam laga terakhir, Inter tak pernah kalah.
Pekan selanjutnya, Inter akan menghadapi Udinese di Stadio Friuli. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zambrotta Yakin Milan Tembus Liga Champions
Liga Italia 8 Desember 2015, 19:53 -
Sang Ayah Dukung Marcos Alonso ke Barca
Liga Spanyol 8 Desember 2015, 15:19 -
Bonucci: Tunggu Yang Terbaik Dari Morata!
Liga Champions 8 Desember 2015, 12:03 -
Juventus Beruntung Punya Empat Striker Hebat
Liga Champions 8 Desember 2015, 11:45 -
Bonucci Yakin Dybala Bisa Jadi Seperti Tevez
Liga Italia 8 Desember 2015, 11:34
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39