Zanetti Percaya Mourinho Akan Kembali ke Inter Milan
Editor Bolanet | 5 September 2013 12:02
Zanetti yang saat ini masih dalam proses pemulihan cedera achilles tendon mengaku mendapat ucapan semangat dari Mou yang kini menangani . Namun menurut pria asal Argentina itu, hal itu bukanlah merupakan suatu kejutan.
Dalam kenyataannya, ia (Mourinho) masih menjadi bagian dari klub kami. Saya pikir cepat atau lambat ia akan kembali lagi ke sini, meskipun kemungkinan itu terjadi saat saya sudah pensiun. ujar Zanetti kepada Voetbalmagazine.
Beberapa waktu lalu The Special One memang mengungkapkan keinginannya untuk kembali ke klub terakhir yang dibawanya menjadi jawara Liga Champions tersebut.
Mourinho menjadi allenatore Inter Milan periode 2008 hingga 2010 silam. Di La Beneamata, Mou turut menyumbang dua gelar scudetto, serta masing-masing satu Coppa Italia, Supercoppa Italiana, dan Liga Champions. [initial] (fif/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cannavaro Ternyata Hampir Gabung AC Milan
Liga Italia 4 September 2013, 15:10 -
Real Madrid Resmi Pinjam Striker Muda Lazio
Liga Spanyol 4 September 2013, 13:50 -
Hamsik Siap Dilibas Produktivitas Striker Serie A
Liga Italia 4 September 2013, 12:40 -
Motta: Aneh Rasanya Jika Moratti Jual Inter ke Thohir
Liga Italia 4 September 2013, 12:20 -
Kaka Akan Jalani Debutnya Melawan Zambrotta
Liga Italia 4 September 2013, 11:40
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39