Zanetti Nyaris Gabung Madrid
Editor Bolanet | 12 November 2013 19:04
Pemain berusia 40 tahun itu menjadi Il capitano sejak tahun 1999 menggantikan Giuseppe Bergomi. Sebelum menjabat kapten ia telah mengadakan pembicaraan dengan pihak Madrid.
Saya sudah akan pindah ke tim yang sangat populer di Spanyol yaitu Real Madrid, ungkap Zanetti kepada Videonews.
Meskipun harus pergi, saya ingin meninggalkan sejarah di Inter. Kemudian saya ditunjuk sebagai kapten tim. Itu merupakan tanggung jawab yang indah.
Peristiwa yang terjadi setelah itu sungguh luar biasa.
Zanetti sudah merumput kembali setelah absen selama enam bulan akibat cedera. Ia bergabung ke Inter sejak tahun 1995 dan merupakan pembelian pertama Massimo Moratti. (foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Benzema Rancang Transfer ke Arsenal
Liga Champions 11 November 2013, 23:19 -
Ribery Akui Zidane Ajak Dirinya ke Real Madrid
Liga Champions 11 November 2013, 20:46 -
Seorang Bintang Barca Akan Menuju Madrid Lagi?
Liga Spanyol 11 November 2013, 18:47 -
Plus Minus 5 Kandidat Terkuat Peraih Ballon d'Or
Liga Champions 11 November 2013, 18:00 -
Ozil: Liga Inggris Lebih Kompetitif Ketimbang Liga Spanyol
Liga Inggris 11 November 2013, 17:17
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10