Zamparini Ungkap Masa Depan Edinson Cavani
Editor Bolanet | 7 Juli 2013 16:19
Hal ini diungkapkan oleh Presiden Palermo, Maurizio Zamparini yang mengaku bahwa dia telah mengirim selamat kepada Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis atas suksesnya transfer Cavani ke PSG.
Saya telah mengirim pesan teks (SMS) kepada De Laurentiis untuk mengucapkan selamat karena menangani transfer lebih baik daripada saya (saat berhubungan dengan PSG), ucap Zamparini kepada Radio Radio seperti dilansir Soccerway.
Dia telah mengalahkan 43 juta euro milik Javier Pastore saat kami (Palermo) menjualnya ke PSG. De Laurentiis harus melakukan kesepakatan ini, timpalnya.
Selain itu, Zamparini juga mendukung terwujudnya transfer Cavani ke PSG. Menurutnya, tak ada alasan bagi Cavani untuk menolak tawaran dari PSG terhadap dirinya.
Cavani adalah pemain yang unik. Dia tidak dapat terus bertahan di Napoli karena dia harus memikirkan karirnya. Dan PSG menawarkan kepadanya 8 juta euro per tahun, tandasnya.
Nama Cavani sendiri telah ramai dibicarakan akan segera hengkang dari Napoli. Setelah Manchester City menyerah mengejarnya, masih ada beberapa klub lain selain PSG yang siap memenuhi buyout clause-nya, seperti Chelsea dan Real Madrid. (sw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Serius Saingi Barca Untuk Dapatkan David Luiz
Liga Champions 5 Juli 2013, 15:40 -
'Duet Ibra dan Cavani Bakal Menakutkan'
Liga Eropa Lain 5 Juli 2013, 13:34 -
Hukuman Skorsing Bagi Leonardo Ditambah
Liga Eropa Lain 5 Juli 2013, 11:01 -
Silva: Barcelona Ibarat Mimpi, Saya Bahagia di PSG
Liga Spanyol 5 Juli 2013, 08:00 -
Liga Italia 5 Juli 2013, 00:40
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39