Zaccheroni Nilai Kualitas Milan di Bawah Inter
Editor Bolanet | 9 September 2015 11:03
Zaccheroni, yang pernah melatih Milan periode 1998-2001 dan Inter periode 2003-2004, memberikan komentarnya terkait Derby della Madonnina yang akan datang. Menurut Zaccheroni, kedua klub berada di level yang sama, tapi Inter punya peluang lebih besar untuk menang.
Saya rasa kedua tim ini seimbang. Mereka pun sama-sama sedang membangun ulang kekuatan. Secara keseluruhan, Inter punya kualitas yang lebih unggul daripada Milan, kata Zaccheroni seperti dikutip Gazzetta World.
Saya percaya Inter memiliki skuat yang lebih solid, imbuhnya.
Dalam dua pertemuan terakhir di Serie A musim lalu, tak ada pemenang di derby Milan. Rossoneri dan Nerazzurri bermain imbang dua kali dengan skor 1-1 dan 0-0. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Sarankan Milan Datangkan Dua Pemain Ini
Liga Italia 8 September 2015, 20:03 -
Perisic Sudah Pahami Makna Penting Derby Milan
Liga Italia 8 September 2015, 15:56 -
Kovacic: Inter Akan Menangi Derby Milan
Liga Italia 8 September 2015, 14:54 -
Mancini Ungkap Sulitnya Persiapan Derby
Liga Italia 8 September 2015, 14:30 -
Arsenal Juga Gagal Beli Montolivo?
Liga Inggris 8 September 2015, 12:36
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39