Yaya Toure Bukan Prioritas Inter
Editor Bolanet | 4 Juni 2016 09:03
Suning Commerce Grup hanya tinggal selangkah lagi mengakuisisi saham mayoritas milik Inter. Investor dari Tiongkok tersebut dikabarkan siap menggelontorkan dana yang mencapai 700 juta euro untuk memiliki 70% saham Nerazzurri.
Sementara itu, Toure sendiri memang sudah sejak lama menjadi buruan Inter. Namun pemain Pantai Gading itu bukan prioritas Inter dalam waktu dekat ini.
Yaya Toure adalah pemain yang benar-benar kami inginkan. Tetapi, pertama kami harus menyelesaikan pergantian kepemilikan, kata Ausilio seperti dilansir Soccerway.
Masih ada hal yang harus diselesaikan antara Thohir, [Massimo] Moratti dan investor Tiongkok. Itu sebabnya kami belum mengejar Toure, tapi kami tertarik.
Gelandang berusia 33 tahun itu mencetak enam gol dari 32 pertandingan di Premier League bersama City yang finis di posisi empat musim kemarin.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gundogan Tambahan Kekuatan Hebat Bagi Manchester City
Liga Inggris 3 Juni 2016, 15:00 -
Mulai Era Baru, Presiden PSG Dekati Simeone
Liga Spanyol 3 Juni 2016, 14:44 -
City Ingin Beli Enam Pemain Lagi, Termasuk Pogba
Liga Inggris 3 Juni 2016, 07:54 -
Gundogan Bangga Gabung Keluarga Besar City
Liga Inggris 3 Juni 2016, 07:35 -
Gundogan Target Bela City Agustus Nanti
Liga Inggris 3 Juni 2016, 07:23
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39