Walau Bangga, Gattuso Tak Mau Jadi Beban Milan
Afdholud Dzikry | 9 Januari 2018 09:05
Bola.net - - Gennaro Gattuso mengatakan bahwa melatih AC Milan di usia 40 tahun telah memenuhi dirinya dengan rasa bangga.
Hari ini, Gattuso berusia 40 tahun dan sedang menikmati masa terbaiknya sebagai pelatih Milan dengan meraih dua kemenangan dan sekali seri dalam tiga pertandingan terakhirnya.
Tapi sementara mantan gelandang Italia tersebut akan melakukan segalanya untuk bertahan, dia mengakui bahwa ada beban yang berat untuk pekerjaannya itu.
Pemilik baru telah berinvestasi besar. Mereka memberi saya tanggung jawab dan kepercayaan besar. Saya punya respek hebat kepada mereka dan saya akan melakukan segalanya untuk bertahan, tapi saya tak ingin jadi beban untuk Milan. Itu adalah masalah terakhir, ujarnya.
Ini wajar bahwa saya ingin tetap di sini. Saya merasa betah di sini, dengan tanggung jawab lebih besar terhadap klub daripada saat saya masih pemain. Saya menikmati hidup saya sebagai seorang pesepakbola, saya menikmati ini lebih banyak lagi, sambungnya.
Saya telah melakukan pekerjaan ini selama lima tahun, dan saya merasa lebih memiliki tekanan dan tanggung jawab, terutama saat berada di bangku cadangan di San Siro dan keadaan tidak berjalan dengan baik. Meski begitu, melatih Milan pada usia 40 mengisi saya dengan bangga, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ulang Tahun ke-40, Surat Spesial dari Ancelotti untuk Gattuso
Liga Italia 9 Januari 2018, 17:31 -
Sebut seperti Rumah Sendiri, Pato Buka Peluang Kembali ke Milan
Liga Italia 9 Januari 2018, 15:17 -
Suporter Milan Diminta Abaikan Rayuan Buffon Pada Donnarumma
Liga Italia 9 Januari 2018, 11:05 -
Milan Tegaskan Bonucci Berstatus 'Not For Sale'
Liga Italia 9 Januari 2018, 10:43 -
Gattuso: Mungkin Tiga Tahun Lagi Saya Berhenti Melatih
Liga Italia 9 Januari 2018, 09:24
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39