Vidic Jadi Kambing Hitam, Mazzarri Pasang Badan
Editor Bolanet | 22 Oktober 2014 22:24
Seperti diketahui, Nerazzuri kembali gagal meraih tiga poin di pentas Serie A. Mereka ditahan imbang 2-2 saat menerima kunjungan di Giuseppe Meazza.
Pada pertandingan tersebut Vidic melakukan kesalahan sehingga berujung gol pertama dari Napoli yang dilesakkan oleh Jose Callejon. Mazzarri mengaku siap bertanggung jawab penuh atas kesalahan para pemainnya.
Vidic adalah pemain dan saya pelatihnya. Pelatih bertanggung jawab atas apa yang terjadi di lapangan, terlepas dari jenis pertahanannya. Beberapa orang menyalahkan dia atas gol Callejon, tapi saya mengatakan dia membuat intersep dengan sundulan dan selanjutnya tidak beruntung, tutur Mazzarri dalam konferensi pers jelang laga melawan Saint-Etienne.
Kesalahan itu dilakukan oleh pemain yang tidak menjaga striker, bukan Vidic. Saya mengatakan hal ini kepada orang-orang yang menganalisa pertandingan dengan cara yang dangkal dan menyalahkan orang yang tidak bersalah.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lippi Nilai Juventus Era Allegri Kurang Agresif
Liga Italia 21 Oktober 2014, 18:22 -
Wasit Juve vs Roma Akui Bikin Kesalahan
Liga Italia 21 Oktober 2014, 14:28 -
Enam Dari Delapan, Callejon Pamer Ketajaman
Liga Italia 21 Oktober 2014, 10:45 -
Sekencang 2010/11, Milan Juara Serie A?
Liga Italia 21 Oktober 2014, 10:19 -
Ancelotti Masuk Hall of Fame Calcio
Liga Italia 21 Oktober 2014, 08:32
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23