Vidal ke Bayern dan Gotze ke Juventus?
Editor Bolanet | 16 Juli 2015 02:24
Sebelum merapat ke Juventus, gelandang serba bisa itu memang bermain di Bundesliga bersama Bayer Leverkusen. Rumor munculnya minat kampiun Bundesliga tersebut pada Vidal dikarenakan adanya kebutuhan untuk menggantikan Bastian Schweisnteiger yang sudah bergabung dengan Manchester United.
Sontak, beberapa media di Italia, termasuk La Gazzetta dello Sport turut meramaikan rumor tersebut. Juventus dipercaya menginginkan Mario Gotze sebagai bagian dari transfer Vidal.
Gelandang serang 23 tahun yang mencetak gol kemenangan di final Piala Dunia 2014 itu dinilai sebagai yang dibutuhkan Bianconeri. Posisi Gotze yang bermain di belakang striker merupakan posisi yang diperlukan Massimiliano Allegri.
Dan juga, tidak banyaknya jam terbang yang diberikan Josep Guardiola bisa menjadi titik yang akan diserang Juventus.
Bayern sendiri merekrut Gotze dari salah satu rivalnya, Borussia Dortmund dua tahun lalu senilai 37 juta euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Hubungi Juventus Tanyakan Llorente
Liga Spanyol 15 Juli 2015, 23:53 -
Ternyata Evra Yang Yakinkan Kondogbia Untuk Main di Italia
Liga Italia 15 Juli 2015, 21:13 -
Khedira Pakai Nomor 28 Di Juventus
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:27 -
Juventus Setara Dengan Real Madrid
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:11 -
Sami Khedira: Serie A Sangat Sulit
Liga Italia 15 Juli 2015, 19:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39