Usai Silva, PSG Bakal Serius Buru Ibra
Editor Bolanet | 13 Juni 2012 18:01
Saat ini CEO Rossoneri, Adriano Galliani tengah berada di Paris guna membahas tawaran 42 juta euro dari PSG untuk Silva. Namun menurut pemberitaan RMC, di tengah negosiasi, Direktur Olahraga PSG, juga menyatakan minatnya kepada Ibrahimovic.
Masih menurut sumber yang sama, PSG dikabarkan sudah menyiapkan mahar sebesar 30 juta euro untuk bisa mendapatkan striker Swedia tersebut. Kepergian Thiago Silva adalah sebuah kehilangan besar dan hal itu bisa saja memicu Zlatan untuk pergi meninggalkan Milan, ucap salah satu sumber orang dalam Ibrahimovic kepada RMC Sport.
Sebelumnya sempat beredar kabar jika PSG sudah melepas penawaran sebesar 40 juta euro. Namun kabar ini kemudian dibantah sendiri oleh direktur PSG, Jean-Claude Blanc, yang mengatakan tak tertarik mendatangkan Ibra.
Sementara dari kubu Milan sudah menyangkal akan menjual Ibra seperti yang pernah disampaikan oleh Galliani. Ibra juga berulang kali mengatakan bahagia berada di Milanello. (rmc/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Braida: Tenang Saja, Milan Takkan Jual Silva
Liga Italia 12 Juni 2012, 23:00 -
PSG Beli Thiago Silva 50 Juta Euro Dari Milan
Liga Italia 12 Juni 2012, 14:03 -
Liga Eropa Lain 7 Juni 2012, 05:30
-
Ibrahimovic: Kepindahan ke PSG Hanya Rumor
Liga Italia 6 Juni 2012, 22:45 -
Jersey Home PSG Musim 2012-2013
Open Play 1 Juni 2012, 11:15
LATEST UPDATE
-
Manchester United Siap Korbankan Harry Maguire Demi Jarrad Branthwaite
Liga Inggris 26 Maret 2025, 10:15 -
Omon-omon Raphinha yang Berujung Petaka!
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:51 -
Patrick Kluivert Punya Tangan Kanan Pribadi di Timnas Indonesia, Siapa Dia?
Tim Nasional 26 Maret 2025, 09:47 -
Di Balik Selebrasi Head High Ole Romeny: Maknanya Ternyata Dalem Banget!
Open Play 26 Maret 2025, 09:32 -
Hasil Argentina vs Brasil: Skor 4-1
Amerika Latin 26 Maret 2025, 09:22 -
Trent Alexander-Arnold Tak Bisa Pakai Nomor 66 di Real Madrid
Liga Inggris 26 Maret 2025, 09:18 -
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10