Usai Neymar, PSG Inginkan Joao Mario
Rero Rivaldi | 7 Agustus 2017 13:10
Bola.net - - Belanja jor-joran di musim panas ini tidak lantas berakhir usai mereka selesai membeli dari .
Meski menghabiskan 222 juta euro untuk membeli pemain Brasil, PSG ingin kembali melakukan belanja untuk memperkuat lini tengah mereka.
Tuttosport mengatakan bahwa tim Paris tengah mendekati gelandang Inter Milan, Joao Mario.
Kabarnya kedua klub sudah mulai berkomunikasi dan Nerazzurri mengatakan pada PSG bahwa mereka bisa memiliki pemain Portugal dengan berbekal 50 juta euro.
Joao Mario sendiri baru datang ke Inter pada Agustus silam dari Sporting Lisbon.
Inter kabarnya siap menurunkan bandrol mereka jika PSG bersedia membarter salah satu pemain mereka. Klub asuhan Unai Emery diklaim siap menyerahkan Serge Aurier atau Javier Pastore.
Namun klub asuhan Luciano Spalletti kabarnya cuma tertarik pada Julian Draxler, meski gelandang Jerman itu baru bergabung dengan tim Ligue 1 di Januari silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alves Bantah Pengaruhi Neymar Pindah ke PSG
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2017, 21:34 -
Ternyata Neymar dan Dani Alves Janjian Pindah ke PSG
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2017, 15:35 -
Verratti Akui Ada Negosiasi dengan Barca
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2017, 14:07 -
Se Queda Jadi Ejekan Fans PSG ke Gerard Pique
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2017, 12:31 -
Diejek Sampah Oleh Fans Barca, Dani Alves Balas Pakai Cinta
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2017, 11:34
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39