Usai Kalahkan Torino, Milan Ingin Kejutkan Juventus Lagi
Afdholud Dzikry | 13 Januari 2017 09:25
Bola.net - - Gelandang AC Milan, Giacomo Bonaventura mengatakan dirinya sedikit kecewa dengan performa timnya di babak pertama melawan Torino. Namun dirinya senang mereka menang dan akan mencoba menyulitkan Juventus di perempat final Coppa Italia.
Rossoneri sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol dari Andrea Belotti. Namun di babak kedua mereka bangkit dan membalikkan skor melalui Jurac Kucka dan Bonaventura.
Kami sedikit lambat di babak pertama dan tak menggerakkan bola cukup cepat. Kami membaik di babak kedua dan kualitas kami muncul, ujarnya.
Saya suka berada di lini tengah dan bisa mendapatkan beberapa tembakan, tapi jujur saat tim memiliki organisasi ini, saya tak memiliki preferensi, sambungnya.
Kemenangan ini pun membawa AC Milan ke perempat final Coppa Italia, dan akan melawan Juventus pada 25 Januari nanti.
Juventus adalah tim yang sangat kuat dan hambatan yang sulit di atasi, tapi kami akan mencoba yang terbaik dari kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Siap Bersaing dengan Juve Kejar Verratti
Liga Italia 12 Januari 2017, 23:40 -
Alex Sandro Sudah Kembali Berlatih dengan Skuat Juve
Liga Italia 12 Januari 2017, 23:04 -
Galeri Best FIFA Awards: Dani Alves & Joana Sanz
Open Play 12 Januari 2017, 16:06 -
Suksesor Ibra, MU Lirik Paulo Dybala
Liga Inggris 12 Januari 2017, 15:06 -
Kontribusi 7 Gol + 9 Assist Miralem Pjanic
Liga Italia 12 Januari 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39