Usai Genoa, Juventus Langsung Fokus Kalahkan Frosinone
Editor Bolanet | 4 Februari 2016 09:42
Pada laga tersebut, Si Nyonya Tua harus bekerja keras untuk mengalahkan Genoa. Bermain di kandang sendiri tak membuat Bianconeri nyaman untuk mengendalikan permainan. Beruntung sebuah gol bunuh diri dari Sebastian De Maio menjadi pembeda di akhir pertandingan.
Untuk memenangkan gelar, anda harus melewati tes seperti laga malam ini. Kredit untuk Genoa, mereka memberi kami malam yang tak nyaman, ungkap Allegri di situs resmi klub.
Usai meraih kemenangan tipis itu, Allegri menegaskan bahwa timnya tak akan berlarut-larut menikmati kemenangan tersebut karena mereka langsung mengalihkan fokus ke laga selanjutnya.
Fokus kami saat ini adalah pada laga selanjutnya pada hari Minggu lawan Frosinone yang akan kami hadapi dengan hanya punya dua penyerang karena Zaza suspensi, tambahnya.
Yang bisa kami lakukan adalah mempersiapkan laga lawan Frosinone. Kami harus menang di sana dan memastikan kami tak ketinggalan lebih dari dua poin saat bertemu Napoli pekan mendatang, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Ingin Bawa Ibra, Ramos dan Hamsik ke Juventus
Liga Italia 3 Februari 2016, 22:47 -
Pogba Jadi Lawan Paling Tangguh bagi Chiellini
Liga Italia 3 Februari 2016, 22:43 -
Skuat Juventus dan Roma Untuk Fase Knockout Liga Champions
Liga Champions 3 Februari 2016, 15:44 -
Tim-Tim Eropa Dengan Pemain Pelapis Super
Editorial 3 Februari 2016, 10:09 -
Neto: Saya Belajar dari Buffon
Liga Italia 3 Februari 2016, 06:35
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39