Tren Terjaga, Fiorentina Takkan Kalah vs Juventus
Editor Bolanet | 5 Desember 2014 10:41
Dilansir Four Four Two, Fiorentina tak pernah meraih hasil yang sama dua kali secara beruntun dalam lima laga kandang terakhirnya di Serie A. Itulah tren yang dimaksud.
Dalam laga kandang terakhirnya, anak-anak asuh Vincenzo Montella dipecundangi 0-1. Jika sesuai tren yang ada, maka Fiorentina seharusnya bisa mengemas minimal satu angka saat menjamu sang juara bertahan.
Lima laga kandang terakhir Fiorentina di Serie A:
25-09-2014 Fiorentina 0-0 Sassuolo
06-10-2014 Fiorentina 3-0 Inter Milan
19-10-2014 Fiorentina 0-2 Lazio
30-10-2014 Fiorentina 3-0 Udinese
10-11-2014 Fiorentina 0-1 Napoli
Di Serie A musim ini, Fiorentina sudah menang, imbang dan kalah masing-masing dua kali. Dalam enam laga kandangnya sejauh ini, Fiorentina mencetak total enam gol serta kebobolan tiga.
Bagaimana dengan laga kandang ketujuh Fiorentina nantinya? Menang, imbang, atau justru tren mereka rusak dengan kekalahan? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emery: Garcia Hebat, Tapi Juventus Akan Scudetto
Liga Italia 4 Desember 2014, 21:19 -
Allegri: Performa Terbaik Kami Muncul di Laga Lazio
Liga Italia 4 Desember 2014, 21:02 -
Allegri Isyaratkan Juve Akan Beli Bek Baru
Liga Italia 4 Desember 2014, 20:57 -
Allegri: Juve Masih Bisa Lebih Garang Lagi
Liga Italia 4 Desember 2014, 20:26 -
Preview: Fiorentina vs Juventus, Harus Bagi Fokus
Liga Italia 4 Desember 2014, 17:51
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39