Trapattoni Ogah Latih AC Milan
Editor Bolanet | 9 November 2013 03:45
Kita ketahui bahwa topik pemecatan Allegri dari kursi pelatih Rossoneri tengah ramai dibicarakan di Italia. Sementara Trapattoni sendiri masih berstatus sebagai pengangguran, usai didepak dari Timnas Republik Irlandia.
Saat ditanyai wartawan setempat, Trapattoni mengatakan isu tersebut hanya 'kabar angin'. Saya melatih Milan? Berita itu murni fantasi media, ujarnya kepada Sport Mediaset.
Dalam aspek khusus, Allegri bisa tetap tenang mengenai statusnya bersama Milan. Saya yakin kabar pemecatannya murni hoax, tandas Trapattoni menanggapi rumor yang mengaitkan dirinya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Chievo vs Milan, Bangkit di Bentegodi
Liga Italia 8 November 2013, 18:00 -
Panucci: Krisis Milan Bukan Salah Galliani
Liga Italia 8 November 2013, 14:42 -
Tepikan Balotelli, Allegri Dibela Montolivo
Liga Champions 8 November 2013, 13:28 -
Muntari: Milan Akan Segera Tinggalkan Krisis
Liga Italia 8 November 2013, 11:20 -
Messi: Saya Sudah Lupakan Efek Hantaman Cedera
Liga Spanyol 8 November 2013, 10:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39