Totti Tuduh Kemenangan Juve Sudah Diatur
Editor Bolanet | 6 Oktober 2014 08:46
Totti menilai hasil kemenangan yang diraih oleh tim asuhan Massimiliano Allegri itu diwarnai oleh penampilan kontroversial dari wasit yang memimpin pertandingan.
Ini memalukan, usai kami tampil begitu baik. Kami datang ke Turin untuk memainkan permainan yang kami inginkan, namun anda lihat apa yang terjadi dan hal tersebut mempengaruhi jalannya laga, tutur Totti pada Football Italia.
Selama beberapa tahun, hal yang sama terus terjadi. Saya tidak tahu apakah kami sudah dikalahkan oleh wasit, namun kami sudah pasti tak kalah dari Juventus malam ini, Ya, kami marah, namun kepala kami harus tetap tegak. Ini pertandingan yang amat kami nanti, namun Juve tampaknya bermain di liga mereka sendiri, di mana mereka harus menang, apa pun yang terjadi, pungkasnya.
Gol AS Roma ke gawang Juventus dicetak oleh Francesco Totti dan Juan Iturbe. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Isyaratkan Panggil Tevez ke Argentina
Liga Italia 5 Oktober 2014, 18:21 -
Bonucci: Hanya Roma Bisa Hentikan Juve
Liga Italia 5 Oktober 2014, 17:00 -
Juventus Konfirmasi Ketertarikan pada Podolski
Liga Inggris 5 Oktober 2014, 16:20 -
Vidal Akui United Tak Pernah Beri Tawaran Konkrit
Liga Italia 5 Oktober 2014, 13:20 -
Pjanic: Saya Tak Berteman Dengan Siapapun di Juve
Liga Italia 4 Oktober 2014, 22:19
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39