Totti Main Penuh, Iturbe Satu Gol, Roma Menang
Editor Bolanet | 4 September 2016 01:39
Juan Manuel Iturbe menyumbang satu gol untuk Roma, yakni gol pembuka pada menit 53. San Lorenzo sempat menyamakan kedudukan lewat Fernando Belluschi di menit 58, tapi Roma sukses menutup laga dengan kemenangan berkat gol pemain 18 tahun Keba Coly pada menit 72.
Gol Iturbe tercipta diawali bola panjang dari Leandro Paredes, yang diselesaikannya dengan sebuah tembakan keras dari dalam kotak. Gol Belluschi juga menawan, dengan tembakan akurat dari luar area, tapi gol Keba tak kalah fantastis.
Berawal dari kombinasi brilian Totti dan Bruno Peres di sektor kanan, penyerang muda Roma asal Senegal itu menuntaskannya dengan sebuah finishing sederhana.
Menurut Football Italia, hasil penjualan tiket dari laga ini akan didonasikan kepada para korban gempa di Italia beberapa waktu lalu.
Roma: Lobont; Bruno Peres, Fazio, Emerson, Seck (De Santis 90); Paredes, Grossi (Spinozzi 85); Iturbe, Perotti (Keba 46) (Soleri 79), El Shaarawy; Totti.
San Lorenzo: Torrico (Navarro 46); Díaz, Angeleri, Caruzzo (Mierez 46), Montoya; Mussis (De Ciancio 81), Costa (Avila 46); Belluschi, Blanco (Mercier 70), Merlini (Esparza 62); Blandi (Cauteruccio 46). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Akui Kecewa Gagal Datangkan Wilshere
Liga Inggris 2 September 2016, 14:28 -
Statistik Awal Musim Serie A: AS Roma
Liga Italia 2 September 2016, 13:29 -
Formasi Serie A 2016/17: Napoli, Palermo, Pescara, Roma
Liga Italia 2 September 2016, 11:53 -
Rangkuman Transfer Lengkap Serie A 2016-2017
Editorial 2 September 2016, 10:41 -
Wilshere Ternyata Sebenarnya Pilih Roma
Liga Inggris 2 September 2016, 09:20
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40