Totti Dapatkan Kontrak Baru di Amerika Serikat?
Editor Bolanet | 29 Juli 2013 11:05
Kontrak pemain 36 tahun itu bakal habis pada Juni 2014 mendatang. Kabarnya Totti meminta perpanjangan kontrak selama dua tahun, namun pihak manajemen AS Roma hanya bersedia memberikan satu tahun tambahan, dengan opsi perpanjangan kontrak di tahun berikutnya.
Menurut harian il Romanista, proses negosiasi kontrak Totti akan berlangsung di Boston, Amerika Serikat, ketika tim melakoni sesi latihan pramusim pada tanggal 01 hingga 05 Agustus mendatang.
Roma bakal melakoni laga perdana di Amerika melawan MLS All-Star di Kansas City pada 31 Juli 2013. Setelah itu mereka akan terbang ke Kanada guna meladeni Toronto FC pada 07 Agustus.
Sedangkan untuk laga pamungkas skuad Rudi Garcia di Negeri Paman Sam, Totti dkk bakal menghadapi pasukan Jose Mourinho () di Washington DC pada 10 Agustus nanti.[initial]
Editorial - Bale dan 5 Pemain Wales Yang Mencuri Perhatian Media
Editor's Choice: Desain Jersey Terbaik 2013
Editor's Choice: Desain Jersey Terkacau 2013
Inilah Cikal Bakal 'Metronom' Handal Lapangan Hijau (ilrm/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mou: Pintu Chelsea Selalu Terbuka Untuk Drogba
Liga Inggris 28 Juli 2013, 15:00 -
United Siap Lepas Rooney, Tapi Tidak ke Chelsea?
Liga Inggris 28 Juli 2013, 12:15 -
Mourinho: Chelsea Tak Perlu Jual Pemain Untuk Beli Rooney
Liga Inggris 28 Juli 2013, 11:30 -
Pandangan Mourinho Soal Chelsea, Bale dan Wenger
Liga Inggris 28 Juli 2013, 10:00 -
Gary Cahill Puji Potensi Bertrand Traore
Liga Inggris 28 Juli 2013, 03:33
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39