Torres: Saya Butuh Tantangan Baru

Editor Bolanet | 31 Agustus 2014 06:00
Torres: Saya Butuh Tantangan Baru
Fernando Torres. (c) AFP
- Fernando Torres mengungkap alasan mengapa ia memutuskan untuk meninggalkan dan bergabung dengan AC Milan di musim panas ini.

Striker Spanyol itu dipinjamkan dengan durasi dua tahun, setelah ia tak kunjung mampu membuktikan ketajamannya di The Blues semenjak dibeli dari .

Itulah sepakbola, banyak hal yang tidak selalu berjalan dengan cara yang anda mau. Untuk itulah saya butuh tantangan baru, petualangan baru, dan klub yang ingin memberi saya kesempatan untuk merasa jadi bagian penting tim, tutur Torres pada AS.

Ini adalah klub yang sempurna. Ini merupakan kesempatan yang amat bagus untuk saya dan saya akan mendapat tanggung jawab yang lebih besar, pungkasnya.

Torres bakal diplot untuk menggantikan Mario Balotelli, yang sudah memutuskan untuk pindah ke Liverpool. [initial]


 (as/rer)