Torino Inginkan Joe Hart Bertahan Lebih Lama
Asad Arifin | 3 November 2016 19:48
Bola.net - - Penampilan apik yang ditampilkan oleh Joe Hart rupanya telah memuaskan manajemen tim . Klub asal kota Turin ini mengaku ingin mempertahankan Hart dalam waktu yang lama lagi.
Torino meminjam Hart dari klub asal Premier League, Manchester City. Masa bakti kiper nomor satu Inggris ini akan berakhir pada akhir musim nanti. Sesuai dengan kesepakatan awal.
Namun, Torino ingin ada opsi perpanjangan untuk satu musim lagi.
Dikutip dari Tuttosport, Torino ingin mengajukan opsi perpanjangan masa peminjaman. Hart diharapkan bisa bertahan untuk satu musim lagi. Namun, tetap dengan status pinjaman.
Torino lebih mementingkan opsi peminjaman. Pasalnya, mereka akan sulit jika ingin membeli permanen pemain berusia 29 tahun. Pasalnya, beban gaji Hart yang mereka tanggung terlalu tinggi.
Joe Hart sendiri saat ini sudah tampil pada sembilan pertandingan di Serie A untuk Torino. Ia mencatatkan dua kali cleansheet dan kebobolan sepuluh gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hart Tak Pikirkan Kembali ke Manchester City
Liga Italia 30 Oktober 2016, 23:12 -
Torino Perpanjang Peminjaman Hart Sebelum Beli Permanen
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 21:00 -
Koeman Dinginkan Rumor Joe Hart
Liga Inggris 22 Oktober 2016, 02:44 -
Obi: Joe Hart Seperti Rolls Royce di Torino
Liga Italia 21 Oktober 2016, 14:44 -
Chelsea dan Everton Minati Joe Hart
Liga Inggris 21 Oktober 2016, 08:39
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39