Top 10 Serie A 2015/16: Menit Bermain
Editor Bolanet | 3 Juni 2016 11:40
Siapa saja selain Karnezis yang ada di 10 besar sebagai pelahap menit bermain terbanyak Serie A 2015/16? Berikut daftarnya dari statistik WhoScored.
3420 - Orestis Karnezis (Kiper - Udinese)
3330 - Emiliano Viviano (Kiper - Sampdoria)
3330 - Pepe Reina (Kiper - Napoli)
3311 - Ciprian Tatarusanu (Kiper - Fiorentina)
3285 - Elseid Hysaj (Bek - Napoli)
3269 - Andrea Consigli (Kiper - Sassuolo)
3245 - Marek Hamsik (Gelandang - Napoli)
3240 - Francesco Acerbi (Bek - Sassuolo)
3240 - Marco Sportiello (Kiper - Atalanta)
3240 - Samir Handanovic (Kiper - Inter Milan).
Statistik ini biasanya didominasi oleh para penjaga gawang. Itu juga yang terlihat di Serie A 2015/16.
Namun, tidak ada nama kiper Juventus sang peraih Scudetto - Gianluigi Buffon - di 10 besar. Buffon cuma masuk 20 besar dengan 3150 menit dalam 35 penampilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mascherano Tak Diizinkan Gabung Juventus
Liga Spanyol 2 Juni 2016, 22:52 -
AS Roma Mencari Pengganti Miralem Pjanic
Liga Italia 2 Juni 2016, 22:44 -
Minati Mkhitaryan, Juve Tawarkan Gaji 4 Juta Euro
Liga Italia 2 Juni 2016, 19:54 -
Milan Tolak Tawaran Mahal Barca Pada Romagnoli
Liga Italia 2 Juni 2016, 18:20 -
Chelsea dan Napoli Belum Sepakat Harga Koulibaly
Liga Italia 2 Juni 2016, 16:51
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39