Tom Ince Antusias Untuk Membela Inter
Editor Bolanet | 26 Mei 2014 17:44
Menanggapi hal ini pemain berusia 22 tahun tersebut sangat antusias andai bisa memperkuat Nerazzuri. Namun Ince mengakui bahwa sampai sejauh ini dirinya masih belum resmi berseragam Inter.
Saya masih belum resmi pemain Inter. Saya sangat senang sementara ini berada di sini untuk dua atau tiga hari, ujarnya kepada Sky Sport Italia.
Inter adalah tim hebat. Italia adalah negara yang fantastis. Saya punya memori yang indah di sini.
Andai Ince resmi membela Nerazzuri maka ia akan mengikuti jejak sang ayah yang juga pernah bermain di klub yang sama selama dua musim.[initial]
Baca Juga:
- Nego Kontrak, Ince Terbang ke Milan
- Sao Paulo Bantah Tertarik Tampung Cambiasso
- Thohir Ingin Datangkan Lamela dan Luis Gustavo
- Thohir: Di Indonesia, Serie A Bukan Yang Utama
- Agen Lamela Bantah Ada Upaya Transfer Dari Inter
- Dikaitkan Dengan Inter, Javi Garcia Ngotot Bertahan
- Pindah ke Inter Merupakan Mimpi Tom Ince
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thohir Ingin Datangkan Lamela dan Luis Gustavo
Liga Italia 25 Mei 2014, 23:00 -
Maxi dan Kekasih Barunya di Pantai Miami
Open Play 25 Mei 2014, 03:51 -
Mancini Sarankan Juve Angkut Drogba
Liga Italia 25 Mei 2014, 03:25 -
Galeri Foto Pernikahan Ciro Immobile
Open Play 24 Mei 2014, 23:53 -
Chelsea Siapkan Rencana Barter Lukaku dan Benatia
Liga Champions 24 Mei 2014, 23:26
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39