Tolak MU, Mertens Resmi Perpanjang Kontrak di Napoli
Serafin Unus Pasi | 27 Mei 2017 22:28
Bola.net - - Asa Manchester United untuk mendatangkan Dries Mertens musim depan sirna sudah. Sang pemain baru-baru ini resmi memperpanjang masa baktinya di Napoli hingga tahun 2020 mendatang.
Nama Mertens bisa dikatakan sangat melejit bersama Napoli musim ini. 33 Gol disarangkan penyerang Timnas Belgia ini bagi Napoli di semua kompetisi sehingga banyak klub top Eropa yang menginginkan jasanya.
Salah satu tim yang santer dihubungkan dengan Mertens adalah Manchester United. Tim asal Inggris itu ingin agar pemain berusia 30 tahun itu menjadi juru gedor utama mereka musim depan, menggantikan Zlatan Ibrahimovic yang tengah mengalami cedera parah.
Namun impian itu Sirna setelah sang pemain resmi memperpanjang kontrak baru-baru ini. Kami mengadakan pertemuan dengan agen Mertens pada hari Jumat dari jam 02.30 Siang hingga jam 01:40 dini hari dan kami berhasil mencapai kesepakatan yang sempurna bagi Dries dan Napoli, tutur Aurelio De Laurentiis seperti yang dilansir Soccerway.
Mertens masih akan bersama Napoli untuk beberapa tahun ke depan, namun ia bisa pergi ke Tiongkok karena ada klausul dalam kontraknya yang tidak bisa kami tolak. Namun di Italia, Mertens hanya akan bermain bagi Napoli. tandas presiden Napoli tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Diyakini Bisa Bersinar Jika Kembali ke Everton
Liga Inggris 26 Mei 2017, 22:37 -
CEO Juve: Harga 60 Juta Euro Sudah Bagus untuk Pogba
Liga Inggris 26 Mei 2017, 22:08 -
Usai Jadi Kapten, Valencia Resmi Perpanjang Kontraknya
Liga Inggris 26 Mei 2017, 21:08 -
Lindelof Jadi Prioritas Nomor Satu MU
Liga Inggris 26 Mei 2017, 17:59 -
Bernardo Silva Tiba di Manchester
Liga Inggris 26 Mei 2017, 17:30
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39