Tifosi Sassuolo Jadi Pendukung Juventus di Final Coppa
Editor Bolanet | 20 Mei 2016 11:23
Kubu Sassuolo jelas mendukung Juventus untuk mengalahkan Milan. Pasalnya, kemenangan Juventus berarti tiket bagi mereka untuk ke Liga Europa musim depan.
Dilansir Football Italia, para tifosi Sassuolo akan berkumpul di Piazza Garibaldi untuk menonton pertandingan ini. Di sini, mereka akan disuguhi beberapa layar raksasa yang menayangkan langsung pertandingan dari Stadio Olimpico.
Jika Milan menang dan jadi juara, maka Milan lah yang akan lolos ke Liga Europa bersama Inter Milan dan Fiorentina. Jika Juventus, yang sudah lolos ke Liga Champions, yang keluar sebagai kampiun, maka jatah tersebut jatuh ke tangan peringkat enam Serie A, yakni Sassuolo.
Para tifosi Sassuolo jelas mendukung Juventus, yang secara tidak langsung bisa memberi tim kesayangan mereka kesempatan berlaga di pentas Eropa untuk pertama kalinya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Skuat Juventus di Final Coppa Italia
Liga Italia 19 Mei 2016, 22:54 -
De Sciglio: Milan Bersatu Tak Bisa Dikalahkan
Liga Italia 19 Mei 2016, 21:58 -
Berlusconi Tuntut Pemain Milan Juara Coppa Italia
Liga Italia 19 Mei 2016, 21:42 -
Data dan Fakta Coppa Italia: AC Milan vs Juventus
Liga Italia 19 Mei 2016, 16:20 -
Prediksi AC Milan vs Juventus 22 Mei 2016
Liga Italia 19 Mei 2016, 16:15
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39