Thohir: Serie A Butuh Pembaharuan Agar Kembali Kompetitif
Editor Bolanet | 6 Desember 2014 00:53
Kompetisi Serie A sangat tersohor pada era tahun 90an. Banyak klub dari Italia yang berjaya di pentas Eropa. Namun, lambat laun pamor kompetisi tersebut semakin menurun dan akhirnya terpuruk di bawah kompetisi La Liga dan Premier League.
Thohir pun menilai, selain Inter, Serie A secara keseluruhan juga butuh pembaharuan total. Tujuannya tentu agar kompetisi tersebut bisa kembali berjaya dan klub-klub Italia bisa berbicara banyak di pentas Eropa dan dunia.
Ketika Anda berada di puncak sebagai yang nomor 1 - maksud saya di liga, sebagaimana juga dalam dunia bisnis atau juga diri kita sendiri sebagai manusia - Anda merasa terlalu nyaman dan Anda akhirnya kehilangan sisi kompetitif Anda, jelas pengusaha asal Indonesia tersebut.
Jika Anda melihat Serie A di tahun-tahun sebelumnya, kompetisi itu memiliki sejumlah klub terbaik di dunia. Mereka bisa menghabiskan banyak uang untuk membeli pemain-pemain terhebat di dunia yang juga mau bermain di kompetisi tersebut. Namun, di saat yang sama, banyak klub kehilangan pondasi mereka yang solid dan kuat, ujarnya ketika diwawancarai oleh ESPN Deportes. [initial]
Baca Juga:
- Kuzmanovic: Inter Bisa Menang Lawan Siapapun
- Kuzmanovic Keluhkan Minimnya Dukungan Para Suporter
- Kuzmanovic Berani Remehkan Udinese
- 'Klub Italia Tak Ada Yang Bisa Penuhi Bayaran Lavezzi'
- Skema Putaran Final Coppa Italia 2014/15
- Sylvinho Sulit Tolak Tawaran Bekerja di Inter
- Ranocchia Percaya Mancini Akan Bangkitkan Inter Milan
- Keyakinan Zanetti Pada Mancini dan Inter
- Moratti: Ibra Klaim Inter Tak Akan Juara Tanpa Dirinya
- Duo Milan Saling Sikut Demi Okaka
- Moratti Akui Pernah Coba Bajak Totti
- Inter Resmi Ikat Erat Kovacic?
- Cari Bek Tengah Baru, Juve Lirik Rolando
- Kovacic Masuk Radar Tranfer Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Kian Dekat Dengan Brozovic
Liga Inggris 5 Desember 2014, 21:58 -
Kuzmanovic: Inter Bisa Menang Lawan Siapapun
Liga Inggris 5 Desember 2014, 21:29 -
Kuzmanovic Keluhkan Minimnya Dukungan Para Suporter
Liga Italia 5 Desember 2014, 21:01 -
Kuzmanovic Berani Remehkan Udinese
Liga Italia 5 Desember 2014, 20:41 -
Totti Optimis Roma Bisa Raih Scudetto
Liga Italia 5 Desember 2014, 20:27
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39