Thohir: Mazzarri Masih Pelatih Yang Hebat
Editor Bolanet | 19 November 2014 22:03
Mazzarri harus kehilangan jabatannya karena dianggap gagal mengangkat prestasi tim setelah hanya bercokol pada posisi sembilan dari 11 laga di Serie A. Pada hari yang sama La Beneamata langsung menunjuk Roberto Mancini sebagai penggantinya.
Keputusan memecatnya dibuat dalam waktu dua atau tiga hari. Setelah itu kami sampai kepada pada kesimpulan ini, ungkap Thohir kepada Topskor.
Mazzarri masih pelatih yang hebat, salah satu yang terhebat di Italia. Saya bisa menerima kinerjanya selama 17 bulan di Inter.
Sedangkan Mancini sendiri akan memulai tugasnya sebagai pelatih Inter saat melakoni derby della madonnina melawan AC Milan pada akhir pekan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gantung Sepatu, Totti Putuskan Latih Roma
Liga Italia 18 November 2014, 23:33 -
Lippi: Saya Tolak Tawaran Melatih Milan
Liga Italia 18 November 2014, 23:12 -
Kaka Berharap Milan Rusak Debut Mancini
Liga Italia 18 November 2014, 22:17 -
Juve Diminta Tebus Chiriches 10 Juta Euro
Liga Italia 18 November 2014, 15:33 -
Morata, Supersub Nomor Satu Serie A
Liga Italia 18 November 2014, 14:46
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39