Thohir: Icardi dan Mancini Tak Pergi dari Inter
Editor Bolanet | 27 Juli 2016 07:20
Napoli dikabarkan ingin mendatangkan Icardi, usai mereka menjual Gonzalo Higuain dengan harga 90 juta euro ke Juventus.
Namun Thohir berkeras bahwa ia tidak berniat menjual Icardi, striker andalan dan juga kapten klub.
Kami tidak akan menjual Icardi. Kami menerima tawaran - dari Napoli juga - namun kami tidak akan menjualnya. Kami baru memperpanjang kontraknya. Kami seperti keluarga dan kita selalu bicara jika memang ada masalah, tutur Thohir pada FFT.
Ia kapten kami dan pemain penting untuk kami. Kami bahagia untuknya.
Terkait Roberto Mancini, sang presiden menambahkan: Mancini adalah pelatih kami. Ia ada di Amerika Serikat, ia bekerja di atas lapangan bersama tim dan juga dengan manajemen. Saya sangat percaya padanya. Kami semua bekerja bersama dan dalam dua hari mendatang kami akan mengadakan pertemuan.
Saya percaya dengan struktur manajemen kami. Kami bekerja sebagai tim, bukan individu. [initial]
(int/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic Yakin Juve Akan Sukses Lagi Musim Ini
Liga Italia 26 Juli 2016, 22:48 -
Napoli Ingin Pulangkan Darmian
Liga Italia 26 Juli 2016, 22:46 -
Pjanic Percaya Juve Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Liga Italia 26 Juli 2016, 22:34 -
Bagi Donnarumma, Montella Sosok Yang Tepat Bagi Milan
Liga Italia 26 Juli 2016, 22:27 -
Icardi Isyaratkan Bersedia Gabung Napoli
Liga Italia 26 Juli 2016, 22:11
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39