Thohir Beli Inter Milan, Inilah Komentar Blatter
Editor Bolanet | 23 November 2013 10:02
Pria asal Swiss itu berbicara soal Nerazzurri kala berkunjung ke Vatikan untuk bertemu dengan Paus Fransiskus, Jumat (22/11) waktu setempat.
Investasi asing tidak selalu bagus. Di Inggris hal itu berjalan dengan baik bagi klub, namun tidak bagi keberuntungan tim nasional mereka. ujar Blatter.
Saya telah bertemu dengan Presiden FIGC, Giancarlo Abete dan wakilnya untuk membicarakan masalah Azzurri, yang berkembang dengan baik. Hasil yang diraih klub bukanlah kepentingan FIFA, namun secara hati-hati saya masih mengikuti apa yang terjadi di Italia. lanjutnya.
Sebelumnya, Thohir resmi menjadi Presiden Inter Milan menggantikan posisi Massimo Moratti setelah ditunjuk dalam rapat para pemegang saham klub. [initial]
Baca juga:
- 'Di Bawah Thohir, Inter Tak Lama Lagi Jadi Klub Hebat'
- Belanja di Toko Resmi Inter, Thohir Ngotot Bayar
- Mazzarri: Mustahil Inter Beli Messi
- 'Messi Indonesia' Dambakan Gabung Inter Milan
- Jadi Presiden Inter, Thohir Ejek Tifosi Milan
- Inter Milan Akan Beli Messi? Ini Jawaban Thohir
- Ditonton Thohir, Inter Malah Kalah Lawan Klub Semenjana
- Gantikan Moratti, Erick Thohir Akan Jadi Presiden Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Tak Khawatir Dipecat Milan
Liga Italia 22 November 2013, 22:18 -
Marchisio Akui Sedang Menuju Performa Terbaik
Liga Italia 22 November 2013, 19:25 -
Preview: Bologna vs Internazionale, Tamu Jadi Raja
Liga Italia 22 November 2013, 19:00 -
Juventus Berniat Pinjam Lucas Moura
Liga Italia 22 November 2013, 17:35 -
Preview: Livorno vs Juventus, Beda Bentuk
Liga Italia 22 November 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39