Thiago Motta Yakin Inter Milan Gapai Scudetto
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 21:05
Mereka telah membangun tim yang solid, dan hasilnya kita semua bisa melihatnya, ujar Motta kepada Gazzetta dello Sport.
Scudetto? kenapa tidak. Mereka tidak bermain di kompetisi Eropa dan itu akan menjadi sebuah keuntungan, tapi mereka harus waspada dengan Juventus.
Motta yang menjadi bagian dari Inter Milan pada periode 2009 hingga 2012 ini juga tidak mempermasalahkan jika Mauro Icardi dan kolega kerap menang dengan skor tipis 1-0.
Di Italia, secara tradisional tim yang paling sedikit kebobolan akan memenangkan scudetto, dan Inter sejauh ini sudah beberapa kali mendapatkan kemenangan dengan skor 1-0, ulasnya.
Hingga pekan ke-17, Inter Milan saat ini masih perkasa di puncak klasemen Serie A dengan koleksi 36 poin. Kendati begitu, mereka hanya unggul satu poin saja dari Fiorentina yang berada di posisi kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matuidi: PSG Siap Hadapi Chelsea
Liga Eropa Lain 29 Desember 2015, 14:25 -
Verratti: Higuain, Kunci Scudetto Napoli
Liga Italia 29 Desember 2015, 12:30 -
Agen: Guardiola Belum Dihubungi PSG
Liga Eropa Lain 29 Desember 2015, 10:05 -
Coman: Ibrahimovic Hanya Pikirkan Diri Sendiri
Liga Champions 29 Desember 2015, 06:37 -
Inter Sudah Diberi Tahu Harga van der Wiel
Liga Italia 28 Desember 2015, 11:34
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10