Tevez Masih Buram Dengan Masa Depannya
Editor Bolanet | 18 Juni 2013 10:40
Saya tidak tahu apapun tentang masa depan saya, ucap Teves yang menikmati masa liburan kepada Radio Cooperativa di Argentina.
Saya masih harus menunggu kabar. Saat ini saya masih dalam liburan dan saya tak bisa mengatakan apapun, imbuhnya.
Tetapi satu hal yang bisa Tevez pastikan adalah dirinya tak akan bermain untuk Boca Juniors musim depan. Pemain berusia 29 tahun itu datang menyaksikan Boca mengalahkan Arsenal de Sarandi 1-0, tetapi menegaskan belum waktunya kembali ke klub pujaan masa kecilnya itu.
Situasi Tevez mengundang banyak ketertarikan dari klub elit Eropa. Klub kaya baru, AS Monaco adalah klub terakhir yang mengincar Tevez. Sebelumnya ada Paris Saint-Germain dan Juventus yang dikaitkan dengan penyerang berusia 29 tahun itu. [initial]
(coop/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco: Saya Memang Jadi Rebutan City dan Madrid
Liga Champions 17 Juni 2013, 19:30 -
Data Rahasia Manchester City Dibobol Klub Rival
Liga Inggris 17 Juni 2013, 18:45 -
Flashback: Jejak 6 Tim Kaya Baru Eropa di Musim Pertama Mereka
Editorial 17 Juni 2013, 18:00 -
Jovetic Justru Merapat ke Manchester City?
Liga Inggris 17 Juni 2013, 15:31 -
Transfer Mahal Yang Malah Bikin Merugi
Editorial 17 Juni 2013, 13:59
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39