Tevez Bantah Sepakat Gabung Boca Juniors
Editor Bolanet | 23 April 2015 22:32
Tevez memang sudah pernah mengutarakan niatnya untuk pulang ke Argentina setelah kontraknya berakhir bersama Bianconeri. Namun untuk saat ini ia tidak pernah bertemu dengan pihak Boca untuk membahas proses transfer.
Boca Juniors? Tidak terjadi apa-apa. Kalian semua [media] terlalu banyak bicara belakangan ini, kata Tevez kepada ESPN.
Tevez rupanya tidak terlalu tertarik membahas mengenai rumor yang sedang mengkaitkan namanya dengan klub lain. Ia hanya ingin menikmati keberhasilan Juventus menembus semifinal Liga Champions setelah melewati hadangan AS Monaco.
Saya lebih suka menikmati momen ini dan fokus pada tujuan kami. Sekarang kami harus berjuang sampai akhir karena kami belum memenangkan apa pun. Kami senang berada di semifinal, tapi masih ada beberapa pertandingan lagi dan kami harus fokus sampai akhir.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Pede Bisa Singkirkan Monaco
Liga Champions 22 April 2015, 19:06 -
Allegri: Juventus Punya Kans, Tapi Kami Tak Boleh Takabur
Liga Champions 22 April 2015, 18:38 -
Pertahanan Ketat Monaco Jadi Perhatian Juventus
Liga Champions 22 April 2015, 18:32 -
Buffon Berharap Bisa Menangkan Trofi Liga Champions
Liga Champions 22 April 2015, 18:26 -
Kagum Pirlo, Dybala Bakal Pilih Juventus?
Liga Italia 22 April 2015, 16:45
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39