Terus Jeblok, Allegri Damprat Keras Skuad Milan
Editor Bolanet | 14 November 2012 11:20
Rossoneri harus menelan malu di kandang sendiri saat dipermak La Viola dengan skor 1-3. Tak urung kekalahan keenam Milan dalam 12 laga itu membuat Allegri hilang kesabaran dengan timnya.
Jika kalian ingin membuktikan bahwa kalian semua menentang saya, maka kalian berhasil! semprotnya usai pertandingan, sebagaimana dilaporkan Gazzetta dello Sport.
Situasi tersebut kian mengaburkan masa depan Allegri di San Siro kendati ia masih mendapat dukungan terbuka dari wakil presiden klub, Adriano Galliani. Rumor yang berkembang kian santer menyebut posisinya bakal segera digantikan oleh Pep Guardiola. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Raih Penghargaan Pemain Terbaik Swedia
Piala Dunia 13 November 2012, 22:24 -
Ibrahimovic Raih Penghargaan Pemain Terbaik Swedia
Piala Dunia 13 November 2012, 21:54 -
Ibrahimovic Raih Penghargaan Pemain Terbaik Swedia
Piala Dunia 13 November 2012, 21:54 -
Ibrahimovic Raih Penghargaan Pemain Terbaik Swedia
Piala Dunia 13 November 2012, 21:04 -
Ibrahimovic Raih Penghargaan Pemain Terbaik Swedia
Piala Dunia 13 November 2012, 21:04
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39