Terlalu Mahal, Milan Urung Kejar Santon
Editor Bolanet | 1 Maret 2013 14:12
Bek Italia berusia 22 tahun itu adalah salah satu pemain muda menjanjikan yang dibidik Rossoneri untuk memperkuat regenerasi mereka. Januari kemarin Milan sudah serius mendekati Santon, namun negosiasi tak menemui kata sepakat.
Corriere dello Sport melaporkan jika wakil presiden sekaligus juru transfer klub, Adriano Galliani tadinya berniat memperbarui tawaran mereka akhir musim nanti, namun mereka membatalkan pendekatan tersebut.
Diyakini Milan tak lagi meminati mantan bek Inter Milan itu adalah karena harga 10 juta euro yang diminta The Magpies mereka anggap terlalu berlebihan. Dan Galliani pun kini mengalihkan perburuan mereka pada target lain. [initial]
(foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Perpanjang Kontrak El Shaarawy
Liga Italia 28 Februari 2013, 23:10 -
Galliani Tanggapi Enteng Komentar Iniesta
Liga Champions 28 Februari 2013, 18:05 -
Alba: Kalah dari Madrid Melecut Motivasi Barca
Liga Spanyol 28 Februari 2013, 15:25 -
Meski Clubbing, Balotelli Tak Bakal Didenda Milan
Liga Italia 28 Februari 2013, 15:06 -
Iniesta: Barca Merindukan Tito Vilanova
Liga Champions 28 Februari 2013, 11:20
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39