Tekad Balotelli Untuk Buktikan Diri
Editor Bolanet | 19 Januari 2016 12:03
Balotelli kembali beraksi saat Milan mengalahkan Fiorentina 2-0 di San Siro akhir pekan kemarin. Balotelli baru masuk di menit 87, menggantikan Carlos Bacca.
Saya akan menjawab semua pertanyaan (keraguan) terhadap saya di atas lapangan, tulis Balotelli di Instagram.
Ketika masuk menggantikan Bacca, Balotelli mendapatkan sambutan hangat dari publik San Siro. Dia pun berterima kasih untuk sambutan tersebut.
Baru-baru ini, mantan manajer Liverpool Brendan Rodgers mengatakan kalau pembelian Balotelli dari Milan di awal musim 2014/15 bukanlah keinginannya. Kala melawan Fiorentina pun, pelatih timnas Italia Antonio Conte memutuskan langsung pergi dari tribun San Siro begitu Balotelli masuk lapangan.
Dua hal itu pasti membuat Balotelli terlecut untuk membuktikan diri, bahwa dia belum habis. Seperti kata Balotelli: Lihat saja nanti di atas lapangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Main, Conte Pilih Minggat
Open Play 18 Januari 2016, 06:21 -
Galliani Konfirmasi Minta Conte Jadi Pelatih Milan
Liga Italia 14 Januari 2016, 06:55 -
Conte dan Buffon Boikot Ballon d'Or
Liga Italia 12 Januari 2016, 06:57 -
Liga Italia 9 Januari 2016, 16:26
-
Piala Eropa 3 Januari 2016, 03:14
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39