Tanpa Pirlo dan Tevez, Allegri Pastikan Pemain Baru Akan Datang
Editor Bolanet | 14 Januari 2015 23:08
Pirlo dan Tevez dipastikan tak akan ambil bagian dalam pertandingan esok. Mereka butuh istirahat dan akan berlatih secara terpisah. ujarnya dikutip dari Football Italia.
Dengan hanya empat striker dalam skuatnya sementara ini, Allegri menyebut akan memainkan dua striker di babak pertama, dan dua lainnya di babak kedua. Ia juga berharap Andrea Barzagli yang belum diketahui secara pasti kapan bisa sepenuhnya pulih, akan segera kembali.
Selain mempertimbangkan untuk menurunkan Federico Mattielo sejak menit pertama serta menyambut kembalinya Leonardo Bonucci dan Martin Caceres, mantan allenatore AC Milan itu juga memberi sedikit bocoran aktivitas transfer yang sedang dilakukan.
Kembalinya pemain-pemain itu adalah hal yang penting. Klub ini juga sedang berusaha untuk mendatangkan beberapa pemain hebat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lichtsteiner Perpanjang Kontrak di Juventus
Liga Italia 13 Januari 2015, 22:28 -
Agen: Paul Pogba Bisa Tinggalkan Juventus
Liga Italia 13 Januari 2015, 16:52 -
Raiola Tegaskan Balotelli Tetap di Liverpool
Liga Inggris 13 Januari 2015, 11:19 -
Ronaldo Samai Cruyff dan Van Basten
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 10:17 -
Ronaldo Sejajarkan Madrid Dengan Juventus-Milan
Liga Spanyol 13 Januari 2015, 09:52
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10