Tandang ke Napoli, Juventus Disarankan Main Seperti Inter
Afdholud Dzikry | 28 November 2017 13:15
Bola.net - - Beppe Bergomi telah menyarankan kepada Juventus agar bermain seperti Inter Milan bila mereka ingin mengalahkan Napoli akhir pekan ini.
Kemenangan Juventus akan mengurangi jarak mereka dengan Napoli di klasemen sementara Serie A menjadi satu poin. Juventus saat ini ada di posisi ketiga dengan 34 poin, sementara Napoli di puncak klasemen dengan empat poin lebih banyak.
Dan jelang pertemuan itu, Bergomi menyarankan agar tim asuhan Massimiliano Allegri itu bermain seperti cara Inter Milan ketika bermain imbang tanpa gol melawan tuan rumah Partenopei bulan lalu.
Juventus harus bermain di San Paolo seperti Inter, ujar pemenang Piala Dunia 1982 itu kepada Sky Sport Italia.
Mereka solid di belakang dan mencoba untuk menyakiti Napoli dengan menjaga bola tetap di kaki mereka, sambungnya.
Sarri mungkin ingin melihat Juventus melakukan pressing tinggi karena Napoli bisa menghukum mereka bila mereka melakukan itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta Tak Setuju Dybala Diberi Klausul Rilis
Liga Italia 27 November 2017, 17:45 -
Usai Bantai Crotone, Ini Komentar Pelatih Juventus
Liga Italia 27 November 2017, 10:45 -
Bos Juventus Tatap Duel Panas nan Vital Lawan Napoli
Liga Italia 27 November 2017, 10:10 -
Pelatih Crotone Akui Kehabisan Tenaga Lawan Juventus
Liga Italia 27 November 2017, 10:05 -
Buka Rekening Gol, De Sciglio Mengaku Tak Tahu Caranya Selebrasi
Liga Italia 27 November 2017, 09:26
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40