Tak Dibayar di Boca Juniors, Tevez Ingin Balik ke Juve?
Editor Bolanet | 7 Oktober 2015 21:27
Menurut laporan yang beredar di media Italia, Tevez sudah tidak digaji selama tiga bulan terakhir ini. Meskipun bermain di Boca merupakan impiannya karena merupakan klub pertamanya, namun soal gaji tersebut menjadi masalah tersendiri bagi pemain.
Dengan demikian, Juve dikatakan siap untuk menyambut kembali striker Argentina 31 tahun tersebut. Meskipun sulit terwujud, namun kesempatan ini tidak mungkin tidak terjadi.
Tevez meninggalkan Turin akhir musim kemarin setelah mengantarkan Bianconeri meraih Scudetto dan melaju ke final Liga Champions. Tampil sebanyak 32 kali bersama Juve di kompetisi Serie A musim lalu, ia menyumbangkan 20 gol dan 7 assist. [initial]
(foti/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pavel Nedved: Pogba Jangan Banyak Gaya
Liga Italia 6 Oktober 2015, 22:26 -
Berniat Hengkang, Debuchy Banjir Peminat
Liga Inggris 6 Oktober 2015, 18:06 -
Roma 50 Tembakan Tepat Sasaran
Liga Italia 6 Oktober 2015, 12:25 -
Inter vs Juventus, Ini Kata Zanetti
Liga Italia 6 Oktober 2015, 09:01 -
Zanetti: Tiga Besar? Scudetto!
Liga Italia 6 Oktober 2015, 08:39
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39