Tak Ada Bantahan, Ronaldo Diyakini Pasti ke Juventus
Editor Bolanet | 9 Juli 2018 17:48
Drama kepindahan Ronaldo mulai tercium beberapa bulan yang lalu, tepatnya usai Real Madrid meraih gelar Liga Champions yang ketiga berturut-turut. Saat itu, ia memberikan sinyal akan meninggalkan Santiago Bernabeu di musim depan.
Kabar tersebut sempat tenggelam seiring penampilan apik Ronaldo bersama Portugal di Piala Dunia 2018. Namun, setelah Portugal tersingkir, pria berumur 33 tahun itu pun kembali disebut-sebut akan segera berganti seragam.
(foti/yom)
Tak Bisa Lagi Mundur
Dalam bursa transfer, tak menampik apapun sudah hampir pasti merupakan konfirmasi, ujar Bozzo seperti kepada Tuttosport beberapa waktu lalu.
Itulah kenapa saya meyakini bahwa, pada saat ini, semuanya telah berjalan jauh hingga mereka tak lagi bisa mundur, lanjutnya.
Butuh Kesabaran
Mungkin butuh sedikit kesabaran. Sedikit waktu bisa berguna untuk Juventus melakukan transaksi dan juga bagi Real Madrid membeli sedikitnya dua pemain bintang, karena satu saja tidak cukup untuk menggantikan CR7, pungkasnya.
Ronaldo sudah mulai menarik perhatian publik dan menjadi idola penggemar sepakbola sejak masih bermain di Manchester United dulu. Hingga saat ini, ia telah mengoleksi lima gelar Ballon d'Or dan diprediksi akan kembali mendapatkannya akhir tahun nanti.
Saksikan Juga Video Ini
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fans Madrid Mulai Coba Move On Dari Ronaldo
Liga Spanyol 8 Juli 2018, 23:52 -
Inikah Isyarat Kepindahan Ronaldo ke Juventus?
Liga Italia 8 Juli 2018, 17:53 -
Modric Tak Yakin Ronaldo Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 8 Juli 2018, 17:06 -
Madrid Umumkan Kepergian Ronaldo Hari Selasa?
Liga Spanyol 8 Juli 2018, 13:43 -
Kenapa Ronaldo Pilih Juve? Ini Penjelasan Calderon
Liga Spanyol 8 Juli 2018, 10:27
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39